Monumen Firefox 2014: Di Balik Layar
-
0:04 - 0:10[Musik Latar]
[Video ini tidak berisi kata yang diucapkan] -
0:17 - 0:25Kami membuat sebuah penanda di San Francisco
-
0:31 - 0:36dan juga untuk dunia
-
0:42 - 0:47dengan membangun sebuah monumen
-
0:54 - 0:58untuk para guru, teknologiwan, dan pemikir
-
1:03 - 1:07yang menjaga Internet
agar tetap terbuka dan dapat diakses -
1:14 - 1:18komunitas global yang bekerja
untuk memberdayakan manusia -
1:22 - 1:27untuk menjadi kontributor yang berilmu
dan pencipta Web -
1:48 - 1:52Mari kunjungi di:
2 Harrison Street, San Francisco, Kalifornia -
1:53 - 2:00Mari bergabung di contribute.mozilla.org
- Title:
- Monumen Firefox 2014: Di Balik Layar
- Description:
-
Kami cinta komunitas Mozilla dan kami ingin mengajak Anda menelusuri ide awal, mengurus perizinan, tahap konstruksi, hingga saat yang sangat menggembirakan bagi Monumen Firefox. Mari tonton perjalanan sang monumen, dan jangan lupa silakan kunjungi monumen yang keren ini!
- Video Language:
- English
- Duration:
- 01:57
![]() |
rodin edited Indonesian subtitles for Firefox Monument 2014: Behind the Scenes | |
![]() |
rodin edited Indonesian subtitles for Firefox Monument 2014: Behind the Scenes | |
![]() |
rodin edited Indonesian subtitles for Firefox Monument 2014: Behind the Scenes |